Dampingi Pembukaan MTQN, Kapolri: Nilai dalam Al-Qur’an Memperkuat Persatuan

Gambar Gravatar

Dalam sambutannya, Presiden Jokowi menekankan pentingnya masyarakat untuk membedakan berita yang benar dan berita bohong (hoaks).

Presiden mengingatkan bahwa dengan kemajuan teknologi, banyak orang kini bisa menjadi penyebar informasi tanpa melalui proses verifikasi jurnalisme.

“Oleh karena itu, setiap pembaca berita media sosial harus mampu menyaring informasi, memeriksa kebenaran, dan membedakan berita yang baik dari yang tidak baik,” ujar Presiden Jokowi.

(Arief)

Bacaan Lainnya

Pos terkait