Dari hasil pemeriksaan awal, kecelakaan diduga terjadi karena pengemudi mengantuk dan kehilangan konsentrasi saat mengemudi.
Kapolsek Wiradesa pun menghimbau para pengguna jalan untuk selalu waspada dan tidak memaksakan diri berkendara saat mengantuk.
“Istirahatlah jika lelah atau mengantuk. Keselamatan lebih penting daripada kecepatan,” tegasnya.
(Hatose)
Tinggalkan Balasan