“Polri memiliki peran vital dalam mengamankan seluruh tahapan Pilkada, termasuk distribusi surat suara. Kami memastikan bahwa pengiriman ini berlangsung aman dan lancar, mulai dari pengangkutan hingga penyimpanan di tujuan. Ini adalah bagian dari komitmen kami untuk melindungi hak demokratis masyarakat agar Pilkada berjalan tanpa gangguan,” ujar Kombes Pol Artanto.
(Red/Humas)
Tinggalkan Balasan