Wujudkan Kekuatan Bela Negara melalui Pembekalan kepada Siswa SMKN Miri

Abah Sofyan

pendidikan, dan pelatihan.

  • Menumbuhkan sikap dan perilaku positif yang berorientasi pada pembentukan karakter unggul.
  • Meningkatkan kedisiplinan, wawasan kebangsaan, dan pemahaman terhadap NKRI.
  • Menanamkan nilai dasar bela negara sejak dini, guna mempersiapkan generasi muda sebagai penerus bangsa yang tangguh.
  • Harapan untuk Generasi Muda

    Melalui program ini, diharapkan siswa-siswi SMKN Miri dapat menjadi individu yang tidak hanya berprestasi dalam pendidikan, tetapi juga memiliki jiwa patriotisme yang kuat untuk menjaga dan membangun Indonesia di masa depan.

    Kegiatan ini sekaligus menjadi langkah nyata Koramil 16/Miri dalam mendukung pengembangan karakter dan wawasan kebangsaan generasi muda sebagai aset utama bangsa.

    Bacaan Lainnya

    (ARK/Red)

    Pos terkait

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Gravatar profile
    • Rating