Dalam sambutannya Sekretaris Jendral (Sekjend) H. Zulfikar. SE menyampaikan bahwa besok hari, Minggu 22 September 2024 mulai dari Ranting, PAC maupun DPC Grib Jaya harus dan wajib hadir untuk mensukseskan acara deklarasi pengurus DPD Jawa Tengah tanpa terkecuali.
Karena nantinya jika ada salah satu Ranting, PAC maupun DPC Grib Jaya ada yang tidak hadir dalam acara tersebut maka di pastikan akan ada sanksi tersendiri bagi yang mengindahkan instruksi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) tersebut.
Maka dari itu Santo Saridhin selaku Ketua Satgassus Mawar DPD Jateng mengintruksikan kepada seluruh jajarannya untuk mendukung dan mensukseskan acara deklarasi pengurus DPD Jawa Tengah pada hari Minggu (22/9/2024) agar memastikan acara tersebut bisa sukses, lancar dan aman.
Reporter : Sakti L