Satsamapta Berbagi Polres Purbalingga: Wujud Kepedulian Terhadap Sesama

Gambar Gravatar

Kasat Samapta juga menyatakan bahwa Satsamapta Berbagi akan dilaksanakan secara rutin setiap hari Jumat. Kegiatan ini bertujuan untuk mendekatkan diri antara kepolisian dan masyarakat serta mendukung situasi kamtibmas yang kondusif.

“Jangan lupa untuk selalu bersyukur. Berbagi dengan sesama adalah salah satu cara untuk mensyukuri nikmat-Nya,” pesannya.

(Naniek)

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *