Babinsa dan Warga Bersatu Padu Gotong Royong Bangun Talud di Sragen

Abah Sofyan

Kodim 0725/Sragen, bersama warga setempat bergotong royong membangun talud untuk mencegah bencana tanah longsor. Rabu (09/10/2024).

“Gotong royong merupakan budaya luhur bangsa Indonesia yang harus terus kita lestarikan. Dengan bekerja sama, kita bisa menyelesaikan berbagai permasalahan dengan lebih cepat dan efektif,” ujar Sertu Sunarto.

Dengan semangat kebersamaan, warga dan Babinsa bekerja keras membangun talud tersebut. Mereka saling membantu tanpa kenal lelah dalam menyelesaikan pekerjaan. Kegiatan ini bukan hanya mencerminkan kekompakan, tetapi juga memperkuat ikatan sosial antara TNI dan masyarakat setempat.

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Gravatar profile
  • Rating