Berikan Rasa Nyaman Jelang Berbuka, Kapolres Pekalongan Pimpin Patroli Ngabuburit

Gambar Gravatar

Harapan Kapolres: Stabilitas Kamtibmas Selama Ramadhan Tetap Terjaga

Kapolres Pekalongan berharap kehadiran polisi di tengah masyarakat dapat memberikan rasa aman dan nyaman, sehingga seluruh warga dapat menjalankan ibadah puasa tanpa gangguan.

“Kami akan terus melakukan patroli secara intensif untuk memastikan stabilitas kamtibmas selama bulan suci Ramadhan tetap terjaga,” tutupnya.

Dengan adanya patroli ngabuburit ini, diharapkan masyarakat Pekalongan dapat merasakan kenyamanan dan keamanan saat beraktivitas menjelang berbuka puasa.

Bacaan Lainnya

(Hatose)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *