Danlanal Semarang Ikuti Taklimat Awal Audit Kinerja Itjen TNI Periode I TA 2025

Gambar Gravatar

Investigasi Indonesia

Semarang, Jawa Tengah – Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Danlanal) Semarang, Letkol Laut (P) Akbar Abdullah, M.Tr.Opsla, mengikuti Taklimat Awal Audit Kinerja Inspektorat Jenderal (Itjen) TNI Periode I TA 2025. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Bina Yudha Kodam IV/Diponegoro, Watugong, Banyumanik, Semarang, pada Senin (24/02/2025), dan dipimpin oleh Inspektur Umum (Irum) Itjen TNI, Brigjen TNI Deki Santosa.

Audit Kinerja Itjen TNI merupakan proses evaluasi independen dan objektif yang bertujuan untuk meningkatkan operasional satuan, mewujudkan transparansi, serta memperkuat akuntabilitas organisasi. Audit ini juga menjadi sarana evaluasi bagi satuan guna mengidentifikasi kendala dalam pelaksanaan program, baik yang telah berjalan, sedang berlangsung, maupun yang akan datang.

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *