Aktivitas Galian C yang tidak memperhatikan aspek keselamatan dan lingkungan dapat memberikan dampak buruk jangka panjang bagi masyarakat dan ekosistem di sekitarnya. Oleh karena itu, keterlibatan pemerintah daerah dan instansi terkait sangat diperlukan untuk mengatasi masalah ini.
(Red)